Trend Perbaikan Ketenagakerjaan Sulsel: Penduduk Bekerja Naik 151 Ribu dan Pengangguran Turun 0,04%
Kondisi ketenagakerjaan Sulawesi Selatan memperlihatkan tren perbaikan, seiring dengan pemulihan ekonomi yang berjalan. Hal itu telihat dari BRS dari Badan Pusat Statistik Sulawesi Selatan (BPS Sulsel) menujukkan, Februari 2022 Penduduk di Sulawesi Selatan yang bekerja sebanyak 4.328.117 orang atau mengalami kenaikan sebanyak 151.317 orang dari Februari 2021 Tren perbaikan ketenagakerjaan itu tidak lepas dari peran…