ASYX Indonesia-APINDO Sulsel Sosialisasi Program MELATI Nusantara
| |

ASYX Indonesia-APINDO Sulsel Sosialisasi Program MELATI Nusantara

ASYX Indonesia, sebuah perusahaan Supply Chain Collaboration & Finance Technologies menggandeng Dewan Pimpinan Propinsi (DPP) APindo Sulawesi Selatan dalam sosialisasi program MELATI Nusantara. Kegiatan sosialisasi akan dilaksanakan secara daring melalui media zoom, Jumat, 15 Juli 2022 mulai pukul 14.00 Wita hingga selesai. Kegiatan nantinya diisi sambutan Ketua DPP Apindo Sulawesi Selatan, Drs. Suhardi, M.Si, sambutan…