UMKM Toko Kelontong Menjadi Buffer Ketahanan Ekonomi
| | |

UMKM Toko Kelontong Menjadi Buffer Ketahanan Ekonomi

Pemerintah memberikan apresiasi atas peran usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM), khususnya toko kelontong dalam perekonomian nasional. Apresiasi disampaikan Menteri Koordinator Bidang Perekonomian, Airlangga Hartarto saat menyampaikan keynote speech pada acara Pesta Retail Nasional 2023 Sampoerna Retail Community, Kamis (9/2) di ICE BSD Tangerang, Banten. Acara bertema “Bersama SRC untuk Toko Kelontong #JadiLebihBaik” dihadiri Menteri Koperasi…

PLUT Sulsel Fasilitasi Penerbitan NIB UMKM Paguyuban SRC
| |

PLUT Sulsel Fasilitasi Penerbitan NIB UMKM Paguyuban SRC

Puluhan UMKM yang tergabung dalam Sampoerna Ritel Community (SRC) Sulsel meramaikan gedung Pusat Layanan Usaha Terpadu (PLUT) Sulsel di Jalan Metro Tanjung Bunga-Makassar, Kamis, 22 Desember 2022.  Pelaku UMKM yang merupakan toko kelontong modern yang tergabung dalam program kemitraan PT SRC Indonesia Indonesia difasilitasi pembuatan Nomor Induk Berusaha (NIB) oleh sejumlah konsultan PLUT Sulawesi Selatan….

SRC-PLUT Sulsel Gelar Paguyuban Talk dan Buka Puasa Bersama

SRC-PLUT Sulsel Gelar Paguyuban Talk dan Buka Puasa Bersama

Sebanyak 100 orang anggota paguyuban Sampoerna Ritel Community (SRC) mengadakan “Paguyuban Talk” dirangkaikan buka puasa bersama, Kamis (14/4/2022). Kegiatan dilaksanakan di aula lantai 3 Diskop UKM Sulsel, dihadiri perwakilan SRC dari 6 Kabupaten/kota antara lain Makassar, Maros, Pangkep, Gowa, Takalar dan Jeneponto.Hadir pula kepala UPT PLUT Sulawesi Selatan, Andi Diah dan perwakilan pimpinan SRC Makassar bapak Handiyono…