Dirjen Budidaya KKP Canangkan Kampung Budidaya Rumput Laut di Desa Laikang Takalar

Dirjen Budidaya KKP Canangkan Kampung Budidaya Rumput Laut di Desa Laikang Takalar

Dirjen Perikanan Budidaya Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP), TB. Haeru Rahayu mencanangkan kampung budidaya rumput laut di Desa Laikang Kecamatan Mangarabombang Kabupaten Takalar, Minggu (17/4/2022). Hadir pula Kadis Perikanan Sulsel, Sulkaf, F. Latief, Kadis Perikanan dan Kelautan Kab.Takalar, H. Baso, S.Pd, M.Si, Kadis Perikanan dan Kelautan Kabupaten Bantaeng, Kepala BBAP Galesong, Kepala Balai Karantina Ikan…

KKP Canangkan Kampung Perikanan Budidaya Bandeng 2022 Di Kab.Pangkep
|

KKP Canangkan Kampung Perikanan Budidaya Bandeng 2022 Di Kab.Pangkep

Ikan bandeng merupakan salah satu komoditi hasil perikanan Sulawesi Selatan yang memberikan kontribusi terbesar dalam pencapaian untuk perikanan budidaya. Salah satu sentra produksi ikan bandeng di Sulawesi Selatan adalah Kabupaten Pangkep yang menjadi kampung perikanan budidaya berbasis kearifan lokal dengan bandeng sebagai komoditas utama. Berlokasi di Kampung Tanarajae, Desa Bonto Manai Kec. Labakkang Kab. Pangkep,…