UMKM Cerdas Finansial
|

UMKM Cerdas Finansial

Pengusaha UMKM dituntut cerdas dalam mengelolal keuangan. UMKM yang cerdas dalam mengelola keuangan akan memiliki peluang yang lebih besar untuk bertahan dan berkembang di pasar yang semakin kompetitif. Ada beberapa alasan mengapa UMKM harus cerdas mengelola keuangan, antara lain meningkatkan kredibilitas karena UMKM yang memiliki keuangan yang sehat dan teratur cenderung lebih dihormati dan diandalkan…

Review Buku “Pendampingan UMKM Naik Kelas”
| |

Review Buku “Pendampingan UMKM Naik Kelas”

Tidak diragukan lagi peran usaha mikro, kecil dan menengah (UMKM) dalam perekonomian. Badan PBB menyebutkan, UMKM menyumbang 90% dari bisnis, 60 hingga 70% lapangan kerja dan 50% dari PDB di seluruh dunia. Sejarah perekonomian Indonesia juga telah membuktikan UMKM tangguh saat krisis moneter, krisis ekonomi hingga dampak pandemi. Buku “Pendampingan UMKM Naik Kelas” hadir dari…